Manfaat Tanaman Nusa Indah Putih

Nusa Indah Putih[Mussaenda pubescens Ait.f.] Nusa indah putih [Mussaenda pubescens Ait.f.] dipelihara sebagai tanaman hias, kadang tumbuh liar pada lereng bukit dan semak-semak. Perdu dengan ranting yang menaik, tinggi 1-2 cm, cabang kecil ditumbuhi rambut halus. Daunnya tunggal, bertangkai dengan daun penumpu, bentuk daun bulat … Lihat detail lengkapnya

Manfaat Daun Meniran Untuk Darah Tinggi (Hipertensi)

Manfaat Meniran – tanaman meniran pasti sering mudah kita jumpai disekitar lingkungan tempat tinggal, apalagi jika anda kebetulan hidup dipedesaan pasti sudah tidak asing lagi dengan tumbuhan yang satu ini. Meniran sekilas mirip tanaman putri malu dan termasuk tumbuhan liar yang tidak dikembangbiakan, meskipun dibeberapa … Lihat detail lengkapnya

Manfaat Daun Dadap Serep Untuk Bayi, Ini Khasiatnya !!!

Manfaat daun dadap serep – tumbuhan dadap atau atau juga yang menyebutnya cangkring tidak hanya bermanfaat sebagai tanaman pagar atau peneduh dipekarangan rumah, tanaman ini memiliki manfaat bagi kesehatan dan telah lama digunakan sebagai bahan herbal dalam mencegah maupun mengobati berbagai masalah kesehatan, salah satu … Lihat detail lengkapnya

Manfaat Daun Dadap Serep Untuk Demam Dan Penurun Panas

Manfaat daun dadap serep – tanaman dadap serep yang biasanya sengaja ditanam untuk dijadikan tanaman pagar dipekarangan rumah ternyata memiliki manfaat bagi kesehatan. Salah satu dari banyaknya khasiat tumbuhan ini yakni bisa digunakan sebagai obat untuk menurunkan demam / penurun panas. Lalu bagaimana cara mengolah … Lihat detail lengkapnya

Manfaat Tanaman Anting Anting Untuk Kesehatan & Obat

Manfaat Tanaman Anting Anting – Anting anting  adalah salah satu dari sekian banyaknya tanaman obat yang telah digunakan sejak dulu untuk mengatasi beberapa keluhan kesehatan. Selain bermanfaat bagi manusia, ternyata tumbuhan anting anting ini juga disukai kucing terutama bagian akarnya. Menurut informasi, konon tanaman anting … Lihat detail lengkapnya

Manfaat Rumput Gajah Untuk Kesehatan Obat 30 Penyakit Ini

Manfaat Rumput Gajah – rumput gajah adalah salah satu tanaman yang biasanya digunakan sebagai pakan ternak khususnya sapi, domba, dan juga kambing. Masyarakat pedesaan di Indonesia pun banyak yang sengaja menanamnya dilahan – lahan kosong atau pinggiran kandang, selain karena  mudah dikembangbiakan yakni dengan stek … Lihat detail lengkapnya

Manfaat Daun Bandotan Untuk Kesehatan & Cara Mengolahnya

Manfaat Daun Bandotan – Bandotan (jukut bau dalam bahasa sunda)  atau ada juga yang menyebutnya tanaman babadotan adalah tumbuhan yang termasuk  jenis gulma pertanian dari suku asteraceae. Bandotan dengan nama latin Ageratum conyzoides L, memiliki sebutan lain dibeberapa daerah seperti babandotan, babadotan, wedusan, dus-bedusan, rumput … Lihat detail lengkapnya

Kandungan Dan Manfaat Daun Pohpohan Bagi Kesehatan

Apakah anda tahu tanaman pohpohan ? bagi orang Sunda tentu sudah pada mengenal pohon pohpohan ini. Biasanya masyarakat pedesaan memanfaatkan daun pohpohan sebagai sayur atau lalapan teman sambal sama halnya seperti daun jotang. Tapi tidak semua, hanya mungkin dibeberapa daerah saja yang melakukan itu. Umumnya … Lihat detail lengkapnya