Bunga Tasbih (canna indica linn) |
Deskripsi Bunga Tasbih
Karakteristik, Morfologi, dan Anatomi Bunga Tasbih
- Sumatra : hosbe (Batak), ganyong hutan (Melayu)
- Jawa : ganyong warna, ganyong alas, puspa midra, puspa nidra, puspa nyidra, kembang gedang (Jawa), tasbhi (Madura), sebe, sebeh, tasbeh, ganyol leuweung (sunda), buah tasbih, sebek, sigi-sigi, sabeh (Jakarta)
- Nusa Tenggara : milu-milu (Bali), gegula (Sasak)
- Sulawesi : kela, kontas, wuro, totombe, tuis im tasic (Minahasa), bunga tasabe (Makasar), bunga tasebe (Bugis)
- Maluku : tasube (Ternate).
Kingdom : Plantae (Tumbuhan)
Subkingdom : Tracheobionta (Tumbuhan berpembuluh)
Super Divisi : Spermatophyta (Menghasilkan biji)
Divisi : Magnoliophyta (Tumbuhan berbunga)
Kelas : Liliopsida (berkeping satu / monokotil)
Sub Kelas : Commelinidae
Ordo : Zingiberales
Famili : Cannaceae
Genus : Canna
Spesies : Canna indica Linn.
Kandungan Bunga Tasbih
Bunga Tasbih pada bagian rimpangnya mengandung 6 substansi phenol, 2 terpene dan 4 coumarin, pati, glukose, lemak, alkaloid dan getah.
Manfaat dan Khasiat Bunga Tasbih
- Menurunkan suhu tubuh yang tinggi
- Tekanan darah tinggi (hypertensi)
- Disentri kronis (chronic dysentry)
- Haid terlalu banyak (metrorrhagia)
- Keputihan (leucorrhoea)
- Kanker kandungan
- Ambein (hemorrhoids)
- Kencing batu
- Sakit kuning (acute icteric hepatitis)
- Pembengkakan kelenjar limpa
- Batuk darah (hemoptysis)
- Kepala pusing (vertigo)
- Pendarahan, luka berdarah.
- Keseleo
- Radang kulit bernanah (pioderma)
- Jerawat (acne vulgaris)
- dan lain-lain.
Setiap pengobatan dilakukan secara teratur. Untuk penyakit berat tetap konsultasikan ke dokter